Inilah berbagai aneka kreasi lampu hias terbuat dari stik es krim


Stik es kim adalah salah satu bahan yang biasa digunakan untuk membuat kerajinan tangan, seperti tempat pensil, mainan pesawat dan yang kita bahas ini lampu hias. Stik es krim pada umumnya bisa kita beli di pasar dengan harga murah, atau yang suka mengkonsumsi es krim mungkin bisa mengoleksinya dan memanfaatkannya kembali menjadi bahan utama kerajinan tangan.

Artikel lainnya :
Inilah fakta-fakta yang seharusnya diketahui tentang kehamilan bagi seorang calon ibu
Jarang diketahui, inilah nenek moyang bangsa Indonesia yang sebenarnya
Jarang yang tahu, inilah monumen-monumen bersejarah yang ada di Kota Makassar

Membuat lampu tidur dari stik es krim terbilang cukup mudah, namun yang perlu diperhatikan hanyalah kejelian dan ketelitian pada saat menempelnya. Banyak orang yang gagal dalam membuat kerajinan ini dikarenan mereka kurang teliti pada saat proses pengeleman. Bagi pemula silakan saja untuk membuat sesuai dengan kemampuan dan berikut ini adalah kerajinan tangan lampu tidur dari stik es krim yang mungkin bisa dicoba di rumah.


Itulah tadi beberapa contoh bentuk lampu tidur dari stik es krim yang mungkin bisa menjadi inspirasi kedepannya. Stik es krim bisa Anda dapatkan dengan harga ekonomis di pasaran, biasanya harga stik es krim ini berkisaran antara 5000 cukup murah dan untuk lem, silakan gunakan lem fox putih, yaitu untuk kayu. Lemi fox putih ini sangat kuat dan memang cocok untuk merekatkan kayu. Silakan coba di rumah, sebagai tambahan untuk lampu bisa digunakan yang bertegangan standar aja sesuai kebutuhan misalkan saja 5 wat atau 15 wat. Untuk warna terserah sesuai dengan keinginan dan jangan lupa untuk membuat stok kontak, agar mudah di matikan dan di nyalakan.



SHARE THIS

Author: